Warta Perpustakaan

We have 19 news for you!

PANDUAN PENGEMBALIAN &PERPANJANGAN

2022-02-17 09:19:04

PROSEDUR PENGEMBALIAN BUKU 1. Peminjam menyerahkan buku yang akan dikembalikan kepada petugas bagian loket pengembalian buku. 2. Petugas mengecek data transaksi peminjaman: tanggal pengembalian buku, apabila masa peminjaman telah melewati batas peminjaman, maka akan dikenakan denda ... Lanjutkan Membaca

PANDUAN PEMINJAMAN

2022-02-17 09:14:48

PROSEDUR PEMINJAMAN BUKU 1. Peminjam datang langsung ke Perpustakaan Universitas Widya Dharma Klaten. 2. Cari buku yang ingin dibaca/dipinjam secara langsung atau cari nomor panggil (call number) buku yang ingin dibaca melalui komputer pencarian (searching). ... Lanjutkan Membaca

PANDUAN KEANGGOTAAN

2022-02-17 09:07:16

KEANGGOTAAN Semua sivitas akademika UNWIDHA Klaten baik mahasiswa, dosen, maupun karyawan berhak menjadi anggota dan menggunakan fasilitas Perpustakaan UNWIDHA Klaten apabila telah memenuhi persayaratan yang ditentukan. A. PERSYARATAN ANGGOTA 1. Bagi Mahasiswa UNWIDHA Klaten:   &... Lanjutkan Membaca

BEBAS PERPUSTAKAAN

2022-02-17 09:00:24

Layanan bebas pustaka diperuntukkan bagi mahasiswa yang mengajukan menyelesaikan beban studi / akan mengikuti WISUDA di UNWIDHA. Mahasiswa tersebut akan diberi surat keterangan bebas pustaka yang tentunya sudah melewati proses penyerahan hasil penelitian (skripsi/Thesis) hard copy dan soft copy... Lanjutkan Membaca

LOKER

2022-02-17 08:58:05

Perpustakaan UNWIDHA menyediakan loker yang berguna untuk menyimpan tas atau barang bawaan yang lain sehingga tidak mengganggu ketika menelusur atau mencari buku. Loker ini hanya diperuntukkan bagi pengunjung yang berkunjung ke perpustakaan UNWIDHA... Lanjutkan Membaca

PROFIL

2022-02-17 08:50:35

PROFIL PERPUSTAKAAN UNWIDHA KLATEN Perpustakaan Universitas pada hakikatnya adalah suatu unit kerja yang merupakan bagian integral dari suatu lembaga induknya yang bertujuan memenuhi kebutuhan program-program pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat. Menurut ketetapan Undang-Undang No... Lanjutkan Membaca

SIRKULASI

2022-02-17 08:39:39

Salah satu kegiatan utama atau jasa utama perpustakaan adalah peminjaman dan pengambalian buku atau materi lainya. Maksimal peminjaman buku adalah 1 (satu) eksemplar. Koleksi buku di Perpustakaan Unwidha dipinjamkan ke penggunanya selama 7 (tujuh) hari dan diperbolehkan diperpanjang 2x. ... Lanjutkan Membaca

Koleksi

2022-02-15 08:26:52

Untuk mengakses karya ilmiah Mahasiswa maupun Dosen Unwidha silahkan masuk ke Repository Unwidha http://repository.unwidha.ac.id/ Untuk mengakses Science and Technology Index (SINTA) ke https://sinta.kemdikbud.go.id/journals Untuk mengakses e-journal seperti Ebsco, Proquest, Cengage dll. ... Lanjutkan Membaca

Tentang Perpustakaan UNWIDHA

2022-02-10 11:52:09

SLiMS adalah akronim dari Senayan Library Management System. Awalnya dikembangkan oleh Perpustakaan Kementerian Pendidikan Nasional untuk menggantikan Alice (http://www2.softlinkint.com). Tujuan utamanya agar Perpustakaan Kemdiknas mempunyai kebebasan untuk menggunakan, mempelajari, memodifikasi dan... Lanjutkan Membaca

 Halaman Pertama   Sebelumnya   1   2